Sabtu, (7/12) peserta Sekolah Kawruh Jiwa Suryomentaram (SKJS) angkatan I mengadakan kunjungan ke Dusun Mbalong, Gabusan. Empat puluh peserta dan panitia yang berangkat dari kampus UGM tepat pukul 18.30 dan sampai di lokasi kunjungan tujuh malam.
Peserta disambut dengan lilin yang berjajar di kanan dan kiri sepanjang jalan menuju joglo Dusun Mbalong. Warga menyediakan sejumlah 100 sepeda onthel untuk mengantar para peserta menuju tempat njunggringan (pertemuan). “Bapak-ibu yang berkenan ngepit sendiri dipersilahkan, yang tidak bisa kami ....
↧